Intip koleksi Hari Raya oleh Ellaya Indonesia yang terinspirasi dari keanggunan tanaman papirus dari Mesir Kuno.